Kamis, 08 Desember 2011

Etika Menurut Para Ahli



Bertens  (1994)  menjelaskan,  Etika berasal  dari  bahasa  Yunani  ethos
yang berarti karakter, watak kesusilaan atau adat kebiasaan.
Bentuk  jamaknya  adalah  ta  etha  artinya  adat  kebisaan,  dari  bentuk
jamak inilah terbentuk kata Etika oleh filsuf Yunani Aristoteles(384-322
BC) dipakai untuk menunjukan filsafat moral.
Berdasarkan asal - usul kata tersebut   Etika berarti Ilmu tentang apa
yang biasa dilakukan atau ilmu tentang adat kebiasaan.
Fagothey (1953), Etika adalah studi tentang kehendak manusia, yang
berhubungan  dengan  keputusan  yang  benar  atau  yang  salah  dalam
tindak perbuatannya
Sumaryono  (1995),  Etika  merupakan  studi  tentang  kebenaran  dan
ketidakbenaran berdasarkan kodrat manusia  yang diwujudkan melalui
kehendak manusia dalam perbuatannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar